Archive for Desember, 2008

Kemampuan Berbahasa Indonesia akan Menjadi Syarat Uji Sertifikasi Guru


Penambahan syarat Uji Kemampuan Berbahasa Indonesia (UKBI) dalam uji sertifikasi guru dimaksudkan, selain guru memiliki kompetensi mengajar, guru diwajibkan menguasai bahasa Indonesia yang baik dan benar.

Continue Reading 26 Desember 2008 at 11:04 8 komentar

ANTIVIRUS ANSAV DAN PCMAV VERSI TERBARU


Anti virus Ansav dan PCMAV versi terbaru serta update-nya yang dapat didownload secara gratis di sini.

Continue Reading 25 Desember 2008 at 7:27 10 komentar

PRO DAN KONTRA PENGESAHAN UU BHP


Formulasi pendanaan biaya pendidikan SMA dan PT pasca pengesahan UU BHP banyak menuai protes dari berbagai kalangan, terutama Perguruan Tinggi. Pihak yang kontra mendesak agar pengesahan UU BHP perlu ditinjau ulang kembali terutama dalam hal pembagian pendanaan pendidikan dan sisa hasil usaha.

Continue Reading 25 Desember 2008 at 5:39 15 komentar

Ujian Nasional SMP dan SMA IPA/IPS


Sebagai bahan persiapan peserta didik untuk menghadapi Ujian Nasional, kami sajikan latihan-latihan soal UN untuk SMP dan SMA IPA/IPS. Semua soal UN SMP dan SMA IPA/IPS dapat di-download secara gratis.

Continue Reading 23 Desember 2008 at 5:00 11 komentar

Memahami Peta Benua Afrika Melalui Permainan Jigsaw Puzzle Pada Mata Pelajaran IPS SD


Jigsaw puzzle adalah jenis permainan teki-teki menyusun potongan-potongan gambar. Caranya sederhana sekali, siswa dihadapkan peta buta (benua Afrika), kemudian mereka diberi potongan-potongan negara yang akan ditempatkan di dalam peta.

Continue Reading 22 Desember 2008 at 9:59 8 komentar

Prediksi Soal Ujian Nasional (UN) SMP/SMA Tahun 2009


PREDIKSI SOAL UN Tahun 2009 untuk SMP dan SMA IPA/IPS dapat didownlod secara gratis di sini.

Continue Reading 21 Desember 2008 at 18:51 251 komentar

KOMPUTER BISA MEMBACA MIMPI


Dengan menghubungkan dengan komputer mimpi-mimpi kita dapat terekam semua dengan jelas dan disertai dengan gambar-gambarnya.

Continue Reading 21 Desember 2008 at 8:16 6 komentar

MENGEMBANGKAN SEKOLAH INOVATIF BAGIAN DARI VISI DAN MISI


Visi dan misi sekolah inovatif memiliki nilai dan tujuan yang akan dicapai. Sebuah nilai menyatakan prinsip-prinsip dasar ideologi, aturan, dan aspirasi yang dianut oleh seluruh anggota organisasi (guru/pegawai, kepala sekolah, dan kepala dinas) dalam mencapai visi, misi dan tujuan organisasi.

Continue Reading 21 Desember 2008 at 6:54 2 komentar

Nuansa PAIKEM dalam Pembelajaran Matematika


Nuansa materi PAIKEM dalam pembelajaran matematika, diolah sedemikian rupa sehingga siswa diarahkan untuk melakukan Penyelidikan, Penemuan, dan/atau Pemecahan Masalah.

Continue Reading 16 Desember 2008 at 22:11 17 komentar

Analisis Kalimat Luas Setara dan Kalimat Luas Bertingkat


Kalimat luas adalah kalimat yang terdiri atas dua klausa atau lebih. Sebuah kalimat luas dapat dipulangkan pada pola-pola dasar yang dianggap menjadi dasar pembentukan kalimat luas itu, yang terdiri dari kalimat luas setara dan bertingkat.

Continue Reading 15 Desember 2008 at 2:10 2 komentar

KEDISIPLINAN SISWA DI SEKOLAH


Masalah kedisiplinan siswa menjadi sangat berarti bagi kemajuan sekolah dan merupakan tugas tenaga pengajar (guru).

Continue Reading 12 Desember 2008 at 23:59 51 komentar

MENANGKAL PELANGGARAN DISIPLIN DAN TATA TERTIB SEKOLAH


DISIPLIN DAN TATA TERTIB SEKOLAH merupakan pedoman bagi sekolah untuk susana sekolah aman dan tertib sehingga akan terhindar dari kejadian-kejadian yang bersifat negatif. Beberapa pelanggaran disiplin sekolah dan tata tertib sekolah tersebut perlu dicari jalan keluarnya.

Continue Reading 12 Desember 2008 at 22:36 8 komentar

Antara Hukuman dan Disiplin Sekolah


Penerapan hukuman dan disiplin sekolah perlu dilakukan bijak dan arif. Tegaknya peraturan sekolah secara konsisten merupakan faktor pertama menunjang berlangsungnya proses belajar yang baik. Tiga teknik penerapan disiplin sekolah yang tertuang dalam bentuk peraturan sekolah, yaitu: peraturan otoritarian, peraturan permisif, peraturan demokratis.

Continue Reading 12 Desember 2008 at 12:33 18 komentar

INTERAKSI DAN KOMUNIKASI DALAM KELUARGA


Terjadinya interaksi dan komunikasi dalam keluarga akan saling mempengaruhi satu dengan yang lain dan saling memberikan stimulus dan respons.

Continue Reading 9 Desember 2008 at 1:25 5 komentar

Model Pembelajaran Tematik, Kelebihan dan Kelemahannya


Pembelajaran tematik bertolak dari suatu tema yang dipilih dan dikembangkan oleh guru bersama peserta didik dengan memperhatikan keterkaitannya dengan isi mata pelajaran.

Continue Reading 4 Desember 2008 at 13:19 24 komentar

Penerapan Model Pembelajaran Tematik pada Mata Pelajaran Matematika Terpadu


Hasil penelitian tentang penerapan model pembelajaran tematik mata pelajaran Matematika Terpadu pada siswa kelas III.

Continue Reading 3 Desember 2008 at 13:07 49 komentar

Pembelajaran Kooperatif “Make A Match”


Model pembelajaran kooperatif “Make a Match” merupakan salah satu metode pembelajaran yang mampu meningkatkan keaktifan siswa dalam kelas dan meningkatkan hasil belajar.

Continue Reading 3 Desember 2008 at 0:16 118 komentar

Pembentukan Sikap Sosial Anak


Pembentukan sikap sosial anak mengandung tiga komponen, yaitu: kognitif (konseptual), afektif (emosional), konatif (perilaku atau action component).

Continue Reading 2 Desember 2008 at 22:57 3 komentar

Penyebab Siswa Kurang Lancar Membaca


Siswa kurang lancar membaca menjadi penghambat dalam kegiatan membaca. Penyebabnya berasal dari faktor internal dan faktor eksternal.

Continue Reading 2 Desember 2008 at 22:31 5 komentar

Penerapan Metode Pembelajaran Membaca Permulaan


Salah satu metode pembelajaran membaca permulaan adalah metode membaca global. Metode ini dapat membantu mengatasi kekuranglancaran siswa kelas I dan II dalam membaca.

Continue Reading 2 Desember 2008 at 22:21 26 komentar


Jika Anda berminat menautkan blog ini, copy dan paste kode banner di bawah ini ke blog atau situs Anda.
<a href="https://tarmizi.wordpress.com" target="_blank"><img src="http://cdn-users1.imagechef.com/ic/stored/2/100319/anmfe5cf44cf7742a9b.gif" align="Center">

Translate Isi Blog

Arabic Korean Japanese Chinese Simplified Russian Portuguese English French German Spain Italian Dutch

Yang sedang online saat ini

free counters

Statistik Blog

Statistik Kunjungan

  • 1.883.540 Pengunjung

Arsip

Masukkan alamat surel Anda untuk berlangganan blog ini dan menerima pemberitahuan tulisan-tulisan baru melalui surel.

Bergabung dengan 61 pelanggan lain

RSS Blogger Indonesia

  • Sebuah galat telah terjadi; umpan tersebut kemungkinan sedang anjlok. Coba lagi nanti.

FACEBOOK

Profil Facebook Tarmizi Ramadhan



Lintas Berita – Berita Terbaru


POLLING TERBUKA

Kompetisi Blog Kebahasaan

balaibahasabandung.web.id

Kalender

Desember 2008
S S R K J S M
1234567
891011121314
15161718192021
22232425262728
293031